BANDUNG – Satgas Sektor 21 Subsektor 08 Ciranjeng tetap jaga dan pelihara sungai di wilayah kerjanya dan membabad rumput liar di bantarannya. Pembabadan itu dilaksanakan sepanjang 80 Meter dan berhasil mengumpulkan sampah sebanyak 80 Kg. Sampah dikeringkan lalu dibakar.
Kegiatan pembabadan itu dilaksanakan di kampung Citeureup RT 02 RW 07 Desa Sukamukti, Kecamatan Katapang, Kab.
buy priligy online https://rxxbuynoprescriptiononline.net/dir/priligy.html no prescription
Bandung, Senin (31/5/2022).
Dansubsektor 08 Ciranjeng Peltu Amran menjelaskan, aktivitas itu dilaksanakan setiap hari seperti yang dilaksanakan hari ini dengan personil TNI 6 orang dan 4 orang Gober.
Aktivitas ini dilanjut dengan patroli bantaran sungai Ciranjeng di
Desa Bojongkunci, lalu melaksanakan sosialisasi
bersama warga kampung Paledang Desa Sukamukti kampung paledang.
“Usai melaksanakan kegiatan bersih-bersih dan Patroli sungai, kami lanjutkan giat sosialisasi bersama warga sekitar. Tak bosan-bosannya kami menghimbau warga untuk tetap memelihara dan menjaga lingkungan.*
Ell












