BANDUNG, — Guna memberikan rasa aman kepada jemaat, serta mengantisipasi kerawanan saat kebaktian umat Kristen Pentakosta, Pawas Akp Rudi SH Bersama Personil dari Pamka dan Pamtup nelaksanakan pengamanan kebaktian di Gereja Pentakosta Jl. Kupang 14 Rw. 10 Kel. Antapani Kidul Kec. Antapani Kota Bandung, Minggu (17/4/2022).
Kapolsek Antapani Polrestabes Bandung Kompol Asep Muslihat S.SH.Msi mengatakan bahwa pengamanan kebaktian di gereja setiap hari Minggu rutin dilaksanakan oleh personil Polsek Antapani didampingi pawas untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap umat Kristiani pentakosta dalam melaksanakan ibadah.
Tak lupa lakukan Himbauan Protkes Dan cek Fasilitas Protkes Dimiliki Oleh gereja untuk memgantisipasi penyebaran Covid 19 ,sedangkan Untuk jamaat yang sudah manula dan sedang sakit di sarankan untuk beribadah di rumah atau secara online. **